Adalah Uk Devin yang mencatatkan namanya di papan skor usai menerima umpan silang Sorm Borith.
Skor 2-2 bertahan hingga babak pertama usai.
Memasuki babak kedua, skuad Harimau Muda tidak perlu menunggu lama untuk kembali unggul.
Tendangan Amir Farhan dari luar kotak penalti mampu membobol gawang Kamboja pada menit ke-51.
Setelah kembali unggul, Juan Torres Garrido selaku pelatih Malaysia mulai melakukan perubahan.
Baca Juga: Kata Pelatih Vietnam Usai Timnya Kalah di Laga Uji Coba Terakhir Jelang ASEAN Cup U-19 2024
Ia mengeluarkan beberapa pilar utama untuk memberikan kesempatan kepada pemain di bangku cadangan.
Pemain pengganti, Izzat Muhammad Syahir akhirnya melengkapi kemenangan Malaysia lewat golnya.
Tendangan keras yang dilepaskan Izzat berhasil menaklukkan kiper Kamboja, Ron Chongmieng.
Kemenangan ini tentunya akan menambah semangat para pemain Malaysia sebelum berlaga di ASEAN Cup U-19 2024.
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | makanbola.com |
Komentar