Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mimpi Pelatih Borneo di ASEAN Club Championship, Ingin Bawa Klub Lokal Samai Prestasi Timnas Indonesia

By M Hadi Fathoni - Kamis, 22 Agustus 2024 | 18:05 WIB
Leonardo Andriel Dos Santos (kanan) dan Rosembergne Da Silva alias Berguinho (kiri) sedang melakukan selebrasi seusai Borneo FC mencetak gol dalam laga pekan pertama Liga 1 2024 melawan Semen Padang di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (12/8/2024)., Senin (12/8/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Leonardo Andriel Dos Santos (kanan) dan Rosembergne Da Silva alias Berguinho (kiri) sedang melakukan selebrasi seusai Borneo FC mencetak gol dalam laga pekan pertama Liga 1 2024 melawan Semen Padang di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (12/8/2024)., Senin (12/8/2024).

Saat ini tim Merah-Putih menempati peringkat ke-133 dunia FIFA.

"Indonesia adalah negara besar di Asia Tenggara," kata Huistra, dikutip SuperBall.id dari kanal YouTube Borneo FC.

"Mereka melakukannya dengan baik saat ini dengan tim nasional."

"Mereka telah naik beberapa tingkat (rangking FIFA)," jelasnya.

Hal itulah yang mendorong Huistra untuk mewujudkan mimpinya.

Menurutnya, tim-tim lokal juga seharusnya bisa mengikuti prestasi timnas.

Pasalnya, para pemain timnas juga hasil sumbangsih klub-klub lokal.

Dengan adanya turnamen antar tim ASEAN ini, ia yakin tim-tim lokal Tanah Air bisa meningkatkan kualitas masing-masing.

"Saatnya juga bagi klub untuk naik dan menunjukan diri mereka."

Baca Juga: Hasil Drawing AFC Challenge League 2024/2025 - Madura United Segrup Wakil Kamboja dan Mongolia

"Ini juga hal yang baik, karena kami berpartisipasi di kompetisi ACC. Ini membantu kami untuk percaya diri menambah pengalaman untuk berkembang di sepak bola."

"Saya rasa ini sangat penting," pungkasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Youtube

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X