Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lebih Percaya dengan Duet Pelatih Spanyol, Fans Malaysia Tolak Musuh Bebuyutan Shin Tae-yong Latih Harimau Malaya

By M Hadi Fathoni - Jumat, 30 Agustus 2024 | 14:02 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Vietnam, Park Hang-seo, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Oleh sebab itu, ini saatnya bagia Marti dan Torres untuk unjuk gigi di skuad senior.

Selain itu, Marti dan Torres juga tak perlu beradaptasi lagi dengan skuad Harimau Malaya.

Sebab, mereka sejatinya sudah berada di Tanah Melayu sejak dua tahun belakangan.

Hal itu juga yang menjadi pertimbangan para penggemar mengapa mereka lebih memilik duet pelatih Spanyol ketimbang Park Hang-seo.

"Kabarnya Park Hang-seo ada dalam daftar (pelatih baru) FAM," tulis akun tersebut.

"Bagi saya, pakai dulu duo Pau Marti Vicente dan Juan Torres Garrido."

"Hasil gameplay yang baik sudah terlihat di skuad U-19, siapa tahu dua gabungan ini menjadi pelatih di Harimau Malaya."

"DNA Spain we trust," lanjutnya.

Baca Juga: Publik Malaysia Ternganga Lihat Taring Indonesia Mengoyak Argentina

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X