Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eliano Reijnders Datang, Sandy Walsh Siap Bersaing dan Tak Mau Dicampakkan dari Tim Inti Timnas Indonesia

By M Hadi Fathoni - Jumat, 13 September 2024 | 12:22 WIB
Sandy Walsh saat membela Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
PSSI
Sandy Walsh saat membela Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

SUPERBALL.ID - Sandy Walsh mengaku siap menyambut kedatangan calon pesaing barunya di Timnas Indonesia yakni Eliano Reijnders.

Adik kandung dari Tijjani Reijnders yang merupakan penggawa AC Milan itu dipastikan akan bergabung dengan Skuad Garuda.

Hal itu dibuktikan dengan momen bersalaman dengan Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir, beberapa waktu lalu.

Tak sendirian, Eliano akan ditemani Mees Hilgers untuk berjuang bersama tim Merah-Putih di masa depan.

Sebagai informasi, Eliano adalah pemain yang masuk kategori versatile atau bisa main di banyak posisi.

Namun, posisi utamanya berperan sebagai bek kanan atau bek sayap.

Untuk saat ini, kedatangan Eliano bisa menjadi ancaman bagi dua sosok di Timnas Indonesia.

Keduanya adalah Sandy Walsh dan Asnawi Mangkualam yang menempati posisi itu.

Sandy juga angkat bicara mengenai persaingan di posisi bek kanan.

Baca Juga: Marc Klok Temui STY, Ungkap Penyebab Tak Dipanggil ke Timnas Indonesia


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X