SUPERBALL.ID - Bos Johor Darul Ta'zim (JDT), yakni Tunku Ismalil Ibrahim, menyindir seluruh pejabat yang berada di Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM).
Akhir-akhir ini, sepak bola Negeri Jiran memang tengah memanas.
Beragam masalah terjadi di dunia sepak bola Malaysia.
Yang paling terlihat adalah tak adanya prestasi yang didapat oleh Timnas Malaysia di segala kelompok usia.
Baru-baru ini, Timnas U-20 Malaysia gagal melaju ke putaran final Piala Asia U-20 2025 mendatang.
Hal buruk serupa juga menghampiri Timnas U-17 Malaysia.
Harimau Malaya yunior itu juga gagal melaju ke putaran final Piala Asia U-17 2025 mendatang.
Kondisi itu membuktikan bahwa sepak bola Tanah Melayu kini sedang tidak baik-baik saja.
Masalah yang silih berganti datang ini langsung dikomentari oleh Tunku Ismail Ibrahim selaku bos besar klub Malaysia yakni JDT.
Baca Juga: Kans Menang Makin Besar, Media Vietnam Girang Timnas Indonesia Kirim Skuad U-22 di ASEAN Cup 2024
Editor | : | M Hadi Fathoni |
Sumber | : | hmetro.com.my |
Komentar