"Arab Saudi memang luar biasa," kata Koki, dikutip SuperBall.id dari Kompas.com.
"Tetapi saya percaya atmosfer di sini (Indonesia) akan lebih seru," jelasnya.
Untuk saat ini, Jepang masih berada di atas Indonesia dalam klasemen sementara Grup C.
Anak asuh Moriyasu menempati posisi puncak Grup C dengan 10 poin usai mencatat tiga kemenangan dan 1 hasil seri.
Sedangkan Thom Haye dkk duduk di peringkat kelima dengan 3 poin usai meraih 3 hasil seri dan 1 kekalahan.
Baca Juga: Media Jepang Soroti Fenomena Aneh Jelang Hadapi Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Kompas.com |
Komentar