Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vietnam Alami Nasib Ironis di Korea, Rencana di Piala AFF Terancam Berantakan

By Eko Isdiyanto - Minggu, 24 November 2024 | 11:17 WIB
Pelatih Timnas Vietnam, Kim Sang-sik, sedang bersiap menghadapi ajang ASEAN Cup 2024.
VFF.ORG.VN
Pelatih Timnas Vietnam, Kim Sang-sik, sedang bersiap menghadapi ajang ASEAN Cup 2024.

Dan kembali tampil di ajang tersebut pada 5 Desember mendatang melawan wakil Thailand, Muangthong United.

Jadwal padat Jeonbuk inilah yang membuat tim tersebut diprediksi menurunkan pemain cadangan di laga uji coba melawan Vietnam.

Inilah yang menjadi ironi, Timnas Vietnam datang ke Korea dengan skuad terbaik, namun lawan yang diajak latih tanding justru menurunkan tim cadangan.

"Bertandang ke Korea, Timnas Vietnam justru mengalami nasib ironis, rencana di Piala AFF bahkan terancam," tulis Soha.vn.

"Ironis sekali, lawan yang diundang Timnas Vietnam untuk uji coba di Korea harus berjuang di babak play-off degradasi K-League 1 2024."

"Jeonbuk Hyundai Motors diprediksi tidak akan menurunkan skuad terbaiknya saat meladeni Timnas Vietnam di laga uji coba."

Timnas Vietnam tergabung di Grup B ASEAN Cup 2024, berada satu grup bersama Timnas Indonesia, Filipina, Laos dan Myanmar.

Tim asuhan Kim Sang-sik mengusung misi besar di turnamen ini, tak main-main, gelar juara merupakan target mereka.

Baca Juga: Seberapa Kuat Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024? Ini Kata Media Vietnam

Selain itu, skuad The Golden Stars juga berkesempatan balas dendam terhadap Timnas Indonesia saat keduanya bersua di fase grup.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Soha.vn, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X