Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perkuat Vietnam di ASEAN Cup 2024, Bomber Naturalisasi Asal Brasil: Bangga Bisa Mewakili Negara Hebat Ini!

By M Hadi Fathoni - Jumat, 6 Desember 2024 | 17:17 WIB
Bomber naturalisasi milik Timnas Vietnam, yakni Nguyen Xuan Son, dikabarkan akan ikut tampil di ajang ASEAN Cup 2024.
INSTAGRAM.COM/RAFAELSON_10
Bomber naturalisasi milik Timnas Vietnam, yakni Nguyen Xuan Son, dikabarkan akan ikut tampil di ajang ASEAN Cup 2024.

Akan tetpi, bomber milik klub Nam Dinh FC tersebut tampaknya tak langsung jalani debut pada laga perdana Grup B.

Menurut kabar yang beredar, dirinya baru bisa bermain setelah tanggal 20 Desember mendatang.

Bila kabar itu benar, maka dirinya baru bisa bertanding saat Timnas Vietnam melakoni laga keempat Grup B melawan Myanmar pada 21 Desember 2024 mendatang.

Sebagai informasi, Vietnam akan bertarung melawan tim-tim seperti Timnas Indonesia, Filipina, Myanmar, dan Laos.

Tim-tim tersebut akan saling sikut untuk memperebutkan dua tiket menuju babak semifinal.

Baca Juga: Pengaruh Erick Thohir di Balik Keputusan Berat Oxford United Melepas Marselino Ferdinan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Instagram

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X