Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup 2024 - Tiket Pertandingan Gratis! Suporter Vietnam Diajak Datang ke Stadion

By Ragil Darmawan - Minggu, 8 Desember 2024 | 12:28 WIB
Pelatih Timnas Timor Leste Simon Elissetche saat memimpin sesi latihan timnya jelang laga pertama Grup A ASEAN Cup 2024 melawan Thailand.
FACEBOOK.COM/FFTL
Pelatih Timnas Timor Leste Simon Elissetche saat memimpin sesi latihan timnya jelang laga pertama Grup A ASEAN Cup 2024 melawan Thailand.

"Soal cuaca, Vietnam lebih dingin dari Timor Leste, tapi sebelumnya kami bermain di Mongolia yang lebih dingin lagi, jadi cuacanya tidak memengaruhi seluruh tim."

Lebih lanjut, Simon Elissetche juga mengomentari soal kekuatan Thailand sebagai calon lawan pertama timnya di Grup A.

"Kami sudah mempersiapkan dengan matang. Selain itu, kondisi kami juga bagus," kata Simon Elissetche.

"Seluruh tim berusaha semaksimal mungkin untuk pertandingan nanti."

"Kami tahu kami harus menghadapi lawan yang kuat, peringkat nomor satu di Asia Tenggara."

"Pemain dan akan berusaha semaksimal mungkin untuk pertandingan melawan Thailand."

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Thethao247.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X