Mereka hanya perlu memenangi satu dari dua laga tersebut untuk lolos ke semifinal sebagai juara Grup B.
Hoang Duc berharap para penggemar terus mendukung Vietnam dalam dua pertandingan tersebut.
"Saya berharap para penggemar akan menonton pertandingan mendatang melawan Filipina," kata Hoang Duc.
"Semoga mereka juga terus datang ke sini untuk mendukung Vietnam dalam pertandingan melawan Myanmar," tambahnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Znews.vn |
Komentar