Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Risih dan Terganggu, 3 Pemain Eropa Bantah Tudingan Keturunan Malaysia

By Eko Isdiyanto - Selasa, 31 Desember 2024 | 09:48 WIB
Para pemain Timnas Malaysia berterima kasih atas dukungan fans mereka di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 20 Desember 2024, setelah tersingkir dari ASEAN Cup 2024.
INSTAGRAM.COM/FAMALAYSIA
Para pemain Timnas Malaysia berterima kasih atas dukungan fans mereka di Stadion Nasional Bukit Jalil, Kuala Lumpur, 20 Desember 2024, setelah tersingkir dari ASEAN Cup 2024.

SUPERBALL.ID - Tiga pemain asal Eropa yang mulai risih dan terganggu dengan ulah fan Harimau Malaya secara blak-blakan membantah memiliki keturunan Malaysia.

Dianggap sebagai penolakan, namun fakta yang ada tidak bisa terelakkan saat sejumlah pemain Eropa membantah memiliki keturunan Malaysia.

Tak hanya sekali tapi sudah berkali-kali Malaysia dikecewakan dengan informasi mengenai pemain keturunan yang sudah terlanjut disebar.

Awalnya informasi yang dibagikan seolah-olah adalah kebenaran, namun seiring waktu berlalu satu per satu terbantahkan sendiri.

Hingga kini setidaknya ada tiga pemain dari Eropa yang secara blak-blakan membantah memiliki keturunan Malaysia.

Mulai dari pemain Newcastle United hingga PSV Eindhoven, kenyataan yang mereka berikan membawa luka bagi penggemar sepak bola Negeri Jiran.

Lantas siapa saja pemain yang dimaksud? berikut tiga pemain Eropa yang telah membantah tudingan memiliki keturunan Malaysia.

Isaac Hayden (Newcastle United)

Isaac Hayden tak hanya membantah tudingan memiliki keturunan Malaysia, tetapi juga sampai memohon kepada para penggemar Harimau Malaya.

Baca Juga: Saat Malaysia Dibuat Patah Hati Pemain Incaran, Erick Thohir Malah Pamer Salaman dengan Kevin Diks Cs


Editor : Eko Isdiyanto
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X