Terkait hal itu, Nova menyarankan agar awak media menanyakan isu tersebut kepada PSSI.
Hal itu dikarenakan tidak ada pembicaraan mengenahi hal tersebut di internal Timnas Indonesia.
"Mungkin bisa ditanyakan langsung ya (ke PSSI)."
"Kalau di internal tim, tidak ada pembahasan apa pun," pungkasnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | M Hadi Fathoni |
Sumber | : | antaranews.com |
Komentar