China akan melakoni laga ketujuh dan kedelapan melawan Arab Saudi dan Australia pada Maret tahun depan.
Tim Naga lebih dulu akan bertandang ke Arab Saudi pada 20 Maret sebelum menjamu Australia lima hari kemudian.
Setelahnya, China akan melawat ke markas Timnas Indonesia pada 5 Juni sebelum menjamu Bahrain lima hari kemudian.
Pada pertemuan pertama, Indonesia harus mengakui keunggulan China dengan skor 1-2 di Qingdao.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Aryo Prihadi |
Sumber | : | news.cgtn.com |