Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vietnam Harus Waspadai Malaysia di Kualifikasi Piala Asia 2027, Harimau Malaya Bakal Menjelma seperti Timnas Indonesia

By M Hadi Fathoni - Jumat, 14 Februari 2025 | 19:39 WIB
Starting XI Timnas Malaysia saat menghadapi Bahrain dalam matchday kedua Grup E Piala Asia 2023 di Jassim Bin Hamad Stadium, Sabtu (20/1/2024).
TWITTER.COM/FAM_MALAYSIA
Starting XI Timnas Malaysia saat menghadapi Bahrain dalam matchday kedua Grup E Piala Asia 2023 di Jassim Bin Hamad Stadium, Sabtu (20/1/2024).

Oleh sebab itu, ia mengatakan bahwa Kim dan anak asuhnya harus memperhatikan gerak-gerik Malaysia.

Akhir-akhir ini, isu naturalisasi sangat gencar diperbincangkan di Negeri Jiran.

Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) dikabarkan tengah membidik sejumlah pemain untuk dinaturalisasi.

Satu pemain sudah dipastikan akan menjalani proses tersebut.

Pemain tersebut adalah Bergson da Silva yang kini membela Johor Darul Ta'zim (JDT).

Menurut Quang Huy, manuver naturalisasi yang dilakukan oleh FAM ini bisa menjadi marabahaya bagi Vietnam.

Ia mengingatkan apa yang terjadi pada Pasukan Bintang Emas ketika bertemu dengan Timnas Indonesia yang gencar melakukan naturalisasi.

Di tahun 2024, Golden Star Warriors bertemu dengan Skuad Garuda sebanyak empat kali.

Beberapa pemain seperti Ivar Jenner, Justin Hubner, Jay Idzes, Thom Haye, Ragnar Oratmangoen, bergabung ke Pasukan Garuda pada masa-masa itu.

Baca Juga: Berani Beda, Erspo Rancang Seragam Ketiga Timnas Indonesia dengan Sentuhan Feminim


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Soha.vn

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Close Ads X