Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketum PSSI Ogah Bahas Target, Timnas Indonesia Berangkat ke Australia Tanpa Tujuan?

By M Hadi Fathoni - Senin, 17 Maret 2025 | 23:10 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir (tengah), sedang berfoto bersama dengan Jordi Cruyff (kiri) selaku Penasihat Teknis PSSI dan Patrick Kluivert (kanan) sebagai Pelatih Timnas Indonesia di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Selasa (11/3/2025).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir (tengah), sedang berfoto bersama dengan Jordi Cruyff (kiri) selaku Penasihat Teknis PSSI dan Patrick Kluivert (kanan) sebagai Pelatih Timnas Indonesia di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta, Selasa (11/3/2025).

Akan tetapi, kali ini ada perilaku yang berbeda dari pria berusia 54 tahun itu.

Erick enggan berbicara mengenai target ketika dihampiri oleh awak media.

Baginya, setiap tim memiliki kesempatan yang sama untuk meraih kemenangan di sebuah laga.

Begitu pula dengan kekalahan, setiap tim memiliki kesempatan menelan pil pahit tersebut.

Meski enggan membahas target, Erick mengaku bahwa dirinya sangat mengharapkan hasil terbaik.

Sebab, semua orang ingin melihat timnas meraih hasil terbaik pada laga mendatang.

"Saya tidak mau berbicara soal target."

"Sepak bola itu 50-50, tapi tentu kita ingin hasil terbaik."

"Semua mau yang terbaik, kan?," pungkasnya.

Baca Juga: Bek Timnas Indonesia Bikin Romelu Lukaku Tak Berkutik, Media Italia: Pemimpin yang Tak Terbantahkan


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Kompas.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X