Timnas Indonesia saat ini berada di peringkat ketiga klasemen sementara Grup C dengan raihan 6 poin.
Sementara Australia duduk di peringkat kedua, selisih satu angka dengan Indonesia, mengoleksi 7 poin.
Kemenangan di Sydney sangat berarti bagi kedua tim, tetapi menjadi petaka ketika salah satu tim menelan kekalahan.
Menarik dinantikan siapa yang bakal mengamankan kemenangan di laga ini, akankah Indonesia membuat kejutan?
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | BolaSport.com, SuperBall.id |