Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tantang Bali United, Arema FC Boyong Amunisi dari Timnas Indonesia

By Ramaditya Domas Hariputro - Kamis, 17 Mei 2018 | 21:26 WIB
Skuat Arema FC saat menggelar latihan. (ONGISNADE.CO.ID)

(Baca Juga: Trik Gampang ala Del Piero agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia)

Sosok Nur Hardianto merupakan pemain depan potensial yang mencuat di bawah arahan Luis Milla.

Ia menjadi striker pertama yang dipercaya pada laga debut Luis Milla bersama timnas.

Saat itu timnas U-22 melakoni partai uji tanding melawan Myanmar dan Ahmad Nur turut menyumbang satu gol.

Namun sayangnya pada pertandingan tersebut skuat Garuda harus menelan kekalahan 1-3.

Berikut rombongan pemain yang di bawa ke Bali :

1.Joko Ribowo2. Utam Rusdiana3. Arthur Cunha Da Rocha4. Purwoko Yudi5. M. Zaenuri6. Israel Wamiau7.Bagas Adi Nugroho8. Johan Ahmat Farisi9. Saiful Indra Cahya10. Ricky Akbar Ohorella11. Hanif Sjahbandi12. Ahmet Atayev13. Balsa Bozovic14. Dendi Santoso15. Ridwan Tawainella16. Rivaldi Bawuo17. Thiago Furtuoso18. Ahmad Nur Hardianto

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P