Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Goal Vietnam melansir, alasan Lechia Gdansk menahan Egy adalah untuk membantu pemain asal Sumatra Utara itu beradaptasi dengan lingkungan baru.
Setelah dibujuk PSSI, tim kasta tertinggi Liga Polandia itu akhirnya melepaskan Egy.
(Baca Juga: Persis Solo Kehilangan Satu Pemain setelah Laga Kontra Timnas U-19 Indonesia)
Kepulangan Egy dinilai tepat karena dua laga terakhir disebut tidak mudah untuk Timnas U-19 Indonesia.
Egy Maulana Vikri bisa dipersiapkan untuk menghadapi Vietnam dan Thailand yang kini berkecimpung di posisi kedua dan ketiga dengan koleksi masing-masing empat poin.
A post shared by SuperBall.id (@superballid) on
Jadwal Timnas
Timnas U-19 Indonesia akan bertanding pada laga ketiga, Kamis (5/7/2018) pukul 19.00 WIB, kontra Filipina.
Empat tim lain yang juga tampil pada hari itu adalah Laos versus Vietnam dan Thailand kontra Singapura.
Duel kontra Filipina merupakan peluang emas bagi skuat Indra Sjafri untuk kembali mendulang tiga poin.