Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bila PSM sukses menang atas Borneo FC, maka posisi Persib Bandung akan turun ke peringkat kedua.
Persib bisa kembali ke puncak klasemen jika bisa mengalahkan tamunya Persebaya Surabaya di Stadion Kapten I Wayan Diptan, Gianyar, Bali pada Sabtu (20/10/2018).
(Baca Juga: Bos Bali United Ajak Persib Tetap Main di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Ada Apa?)
(Baca Juga: Dua Pemain Persib Dipanggil Komisi Banding PSSI)
Bila Persib sukses mengalahkan Bajul Ijo, maka akan kembali menjadi raja sampai pekan ke-27.
Tidak mudah bagi Persib untuk bisa mengalahkan Persebaya karena bermain tanpa suporter akibat sanksi dari PSSI.
Persebaya juga dipastikan akan tampil habis-habisan mengingat posisinya terancam jatuh ke jurang degradasi.