Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selama tiga musim ini, ada dua tim yang berhasil menjadi juara dari Liga Dunhil kala itu yaitu Persib Bandung dan Mastrans Bandung Raya.
Persib Bandung berhasil juara pada musim 1994/1995 dan Mastrans Bandung Raya musim 1995/1996.
2. Liga Kansas
Sepak bola Indonesia lagi-lagi mendapat dukungan dari salah satu produk rokok ternama yaitu Kansas.
Kansas memberikan sumber pendanaan untuk kompetisi musim 1996-1997 dan merubah namanya menjadi Liga Kansas.
Dalam kompetisi ini, Persebaya Surabaya keluar sebagai juara setelah mengalahkan Bandung Raya 3-1 di babak final.
Tiga gol Persebaya Surabaya kala itu dicetak oleh Aji Santoso, Jacksen F Tiago, Reinold Pieters dan satu gol Bandung Raya dicetak oleh Budiman Yunus.
Liga Kansas hanya bertahan selama dua musim, selanjutnya Kansas tidak lagi menjadi sponsor utama Liga Indonesia
Tahun 1997-1999 praktis Liga Indonesia belum lagi memiliki sponsor di tengah krisis ekonomi yang melanda Indonesia waktu itu.
3. Liga Bank Mandiri