Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
“Kita juga akan antisipasi beberapa kesalahan. Terutama ketika bola mati. Kita asah terus lini pertahanan kami. Tapi yang terpenting pemain harus lebih berani lagi ketika duel dengan lawan,” tegasnya.
Fakhri juga menegaskan bahwa tidak ada yang salah dengan caranya meracik tim.
Yang terpenting adalah bagaimana timnya bisa mencetak gol dan bermain dengan gayanya sendiri.
Baca Juga: Kekalahan Timnas Indonesia Diiringi Aksi Walk-out Suporter dan Sorakan untuk Andritany
Laga antara Indonesia vs Iran kick-off pukul 15.30 WIB dan akan disiarkan secara langsung di RCTI.
Anda juga dapat menyaksikan laga ini secara streaming melalui link di bawah ini:
LINK STREAMING TIMNAS U-19 INDONESIA VS U-19 IRAN (1)
LINK STREAMING TIMNAS U-19 INDONESIA VS U-19 IRAN (2)