Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persebaya Surabaya Petik Kemenangan Lawan Klub Malaysia dalam Laga Uji Coba

By BolaSport - Minggu, 9 Februari 2020 | 08:30 WIB
Para pemain Persebaya Surabaya, Zulfikar, Patrich Wanggai, Hansamu Yama, merayakan gol Persebaya dalam laga persahabatan Persebaya vs Persis Solo di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Sabtu (11/1/2020) malam. (TRIBUNJATIM.COM/HABIBUR ROHMAN)

Terus menyerang, Persebaya baru bisa membalikkan kedudukan lima menit sebelum babak pertama berakhir.

Sepakan blackheel David da Silva berhasil mengecoh kiper Sabah FA, Rozamie Rohim.

Skor 2-1 untuk keunggulan Persebaya atas Sabah FA menutup jalannya pertandingan babak pertama.

Pada babak kedua, Persebaya Surabaya langsung tancap gas menyerang pertahanan lawan.

Pada menit ke-53, peluang berbahaya dimiliki Irfan Jaya di jantung pertahanan Sabah FA.

Namun, umpan menyilang Irfan ke arah David da Silva masih bisa dipotong pemain bertahan Sabah FA.

Baca Juga: Timnas U-16 Indonesia Agendakan Laga Uji Coba Lawan Thailand

DOK. BOLA/TB KUMARA
David da Silva saat membela Persebaya Surabaya di Liga 1 2018.

Pada menit ke-72, giliran Patrich Wanggai yang menebar ancaman untuk Persebaya.

Lagi-lagi sepakan Wanggai masih melebar di sisi kiri gawang Sabah FA.