Ismed Sofyan Ungkap Tiga Hal Penting Selama Jalani Masa Karantina di Rumah

By Ragil Darmawan - Kamis, 23 April 2020 | 13:38 WIB
Bek kanan Persija Jakarta, Ismed Sofyan, ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020) (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Sekali usia saya saat ini bukan usia yang muda lagi buat seorang pesepakbola tapi saya bersyukur masih diberikan kesehatan dan masih bisa beraktivitas seperti bias," kata Ismed.

"Yang terpenting saat ini saya harus menjaga pola makan serta pola hidup yang sehat," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by SuperBall.id (@superballid) on