Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Semua Pemain Negatif Covid-19, Barcelona Kembali Berlatih Pekan Ini

By Lola June A Sinaga - Jumat, 8 Mei 2020 | 09:19 WIB
Lionel Messi dkk saat menjalani latihan reguler tim Barcelona sebelum pandemi. (TWITTER.COM/BARCAGALAXY)

Ini artinya setelah latihan selesai para pemain wajib langsung pulang tanpa berganti pakaian.

Baca Juga: Ucapan Sinis Istri Angel Di Maria Berbuntut Ejekan dari Legenda Manchester United

Mereka akan membersihkan diri di rumah masing-masing.

Lapangan Tito Volanova, lapangan 2 dan 3 akan digunakan seluruhnya agar para pemain bisa berlatih secara terpisah dan menerapkan jaga jarak.

Menurut laporan Marca, Liga Spanyol kemungkinan akan kembali bergulir pada bulan Juni.

Meski begitu belum ada tanggal pasti yang telah ditetapkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by SuperBall.id (@superballid) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P