Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Oleinik, Fabricio Werdum, Nico Price, Ryan Spann, dan Sam Alvey.
Larangan 3 bulan tersebut sebenarnya bisa diperpendek, apabila pemulihan cedera petarung juga bisa berjalan lebih cepat.
Bayaran tinggi
Meski kalah dan babak belur, UFC 249 tak sepenuhnya buruk bagi Tony Ferguson.
Sebab, Tony Ferguson mendapat bayaran tertinggi di UFC 249.
Bayaran yang diterima Tony Ferguson bahkan lebih besar ketimbang Justin Gaethje yang mengalahkannya.
Bjpenn.com melaporkan bahwa Tony Ferguson mendapat bayaran sebesar 500 ribu dolar AS.
Jika dikonversi, angka itu setara dengan Rp 7,4 miliar.
Kemudian Justin Gaethje mengantongi bayaran sebesar 350 ribu dolar.
Bayaran yang diterima Gaethje setara dengan satu petarung main card lain di UFC 249, Henry Cejudo.
Bayaran tersebut belum termasuk pemasukan lain yang yang diterima para petarung seperti bonus dan uang dari sponsor.