Proyeksi Juara MotoGP 2020 Usai Marc Marquez Nihil Poin di Dua Seri, Bagaimana Rossi?

By Taufik Batubara - Rabu, 22 Juli 2020 | 10:56 WIB
Marc Marquez absen dalam dua seri pertama MotoGP 2020, para pesaingnya dituntut mampu memanfaatkan peluang mendulang poin. (INSTAGRAM.COM/MOTOGP)

Baca Juga: Apes di MotoGP Spanyol 2020, Marc Marquez Tak Perlu Menyesal

KALENDER MOTOGP 2020

1. 19 Juli: Spanyol, Jerez
2. 26 Juli: Andalusia, Jerez

3. 9 Agus: Ceska, Brno
4. 16 Agus: Austria, Red Bull Ring
5. 23 Agus: Styria, Red Bull Ring

6. 13 Sept: San Marino, Misano
7. 20 Sept: Emilia Romagna, Misano
8. 27 Sept: Catalunya, Catalunya

9. 11 Okto: Prancis, Le Mans
10. 18 Okto: Aragon, Motorland
11. 25 Okto: Teruel, Motorland

12. 8 Nove: Eropa, Valencia
13. 15 Nove: Valencia, Valencia

Baca Juga: Juara MotoGP Spanyol 2020, Fabio Quartararo Kembalikan Kejayaan Pebalap Prancis Setelah 21 Tahun

Pada musim ini, beberapa jadwal di Eropa dan Asia ditiadakan akibat dampak virus corona.

Pada tahun 2019 ada 19 seri, dibuka di Losail, Qatar, 10 Maret, dan ditutup di Ricardo Tormo, Valencia, 17 November.

Marc Marquez menjuarai MotoGP 2019 itu dengan total 420 poin.