Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Tidak," ujar Klopp sebagaimana dikutip SuperBall.id dari Metro.
"Saya tidak tahu apa yang orang lain katakan, tapi itu memang jelas pelanggaran."
"Hampir semua orang melihat situasinya."
"Percaya atau tidak, kemarin pagi saya berbicara dengan Mohamed Salah tentang bagaimana perasaannya."
"Dia mendapatkan tiga tekel yang tepat mengenai kakinya dan salah satunya penalti tersebut," tambah Klopp.