Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mike Tyson Ceritakan Kisah dan Perasaannya Ketika Dipenjara

By Imadudin Adam - Selasa, 9 Maret 2021 | 12:41 WIB
Mike Tyson hampir terlibat keributan dengan Chris Jericho ketika tampil dalam ajang gulat hiburan AEW (All Elite Wrestling) di Jacksonville, Amerika Serikat, 27 Mei 2020. (YOUTUBE.COM/ALL ELITE WRESTLING)

Di tahun 1992, dia dihatuhi hukuman enam tahun penjara karena pemerkosaan dan dibebaskan di tahun 1995.

Selama di penjara, Iron Mike menjadi sosok yang pendiam dan ini dilakukan untuk menjaga dirinya dari amarah.

TWITTER.COM/BOXING_EXPOSURE
Julius Francis (kiri) dibuat KO oleh Mike Tyson. Tampak logo The Mirror di sol sepatu Francis.

Saya memperlakukan semuanya seperti apa yang seharusnya. Mereka tidak takut kepadaku karena semua ini dilakukan untuk saling menghormati," tuturnya.

Namun meski begitu, ternyata ada satu pertarungan di mana dalam pertarungan itu dia benar-benar memukul lawannya.

Baca Juga: Di Usia Tua, Pukulan Mike Tyson Dinilai Bisa Membunuh Seseorang

"Hanya satu kali saya meninju seseorang. Hal ini dikarenakan orang tersebut berbicara hal yang membuatku marah," tuturnya.

Baca Juga: Setelah Ferdinand Sinaga, Persib Bakal Kembali Datangkan Pemain Anyar

"Hal itu membuat kami dikunci dan tidak bisa pergi ke gym. Saat itu saya kesal dan tentunya merasa sengsara," lanjutnya.

Selama dipenjara, Tyson, belajar agama Islam yang membuatnya masuk islam.