Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap! Erling Haaland Adalah Pemegang Rekor Dunia di Cabang Atletik

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 13 Maret 2021 | 12:11 WIB
Striker Borussia Dortmund, Erling Haaland, saat melawan Bayern Muenchen. (TWITTER.COM/BETWAY)

"Manajer bola tangan Noerwegia ingin dia bermain bola tangan, tetapi tentu saja sepak bola adalah takdirya," ucap Alf-Inge.

Baca Juga: Eks Liverpool Jelaskan Mengapa Haaland Harus Tolak Man City dan Gabung dengan Man United

"Saya pikir menyenangkan bermain tenis dan bola tangan di sebelah, keserbagunaan itu penting."

"Anda bisa mengembangkan sisi tubuh yang benar-benar berbeda, itu menjadi positif apa pun yang Anda lakukan," tambahnya.

Apa yang dilakukan Haaland sejak kecil dengan mencoba berbagai macam olahraga terbukti membantu kariernya saat ini.

Ia telah menjadi salah satu prospek paling menarik dalam sepakbola dan jadi calon pemain terbaik masa depan.

Ia diperkirakan akan terus maju dan memecahkan rekor dalam sepak bola atau bahkan menjadi pemenang Ballon d'Or.

Baca Juga: Erling Haaland Ternyata Punya Adik Sepupu yang Tak Kalah Ganas

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P