Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Nilai Plus Pendorong Timnas Indonesia Kalahkan Thailand, Live SCTV

By Lola June A Sinaga - Kamis, 3 Juni 2021 | 10:41 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong tampil dalam konferensi pers pra-pertandingan kontra Thailand di Dubai, UEA. (PSSI.ORG)

Theerathon bahkan mencetak gol kedua dalam laga itu.

Chanathip dijuluki fans sebagai Messi Thailand karena kekuatan, kegigihan, dan kehebatan dribelnya.

Dia sudah menyumbangkan 8 gol dan 6 asis bagi Thailand.

Keduanya kini berkompetisi di Liga Jepang, masing-masing di klub Yokohama F Marinos dan Hokkaido Consadole Sapporo.

Theerathon sangat diandalkan menjaga benteng pertahanan Thailand, sedangkan Chanathip menjadi motor penggerak serangan.

Nishino mengakui, "Duel kontra Indonesia ini akan sulit bagi kami karena kehilangan 2 pemain kunci dari Liga Jepang itu."

Baca Juga: Antonio Conte Keluar, Erick Thohir Tergoda Beli Inter Milan Lagi

Sedangkan Teerasil merupakan striker berpengalaman Thailand berusia 32 tahun.

Pemain yang kini memperkuat BG Pathum United di Liga Thailand itu sudah menyumbangkan 45 gol bagi timnas seniornya, 7 di antaranya saat melawan Indonesia.

2. Thailand Minim Persiapan dan Mudah Hilang Fokus