Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menurut Sejarah, Inggris Bisa Menang EURO 2020! Asal....

By Imadudin Adam - Minggu, 11 Juli 2021 | 09:00 WIB
Momen selebrasi penyernag timnas Inggris, Harry Kane usai mencetak gol ke gawang Denmark pada laga semifinal EURO 2020. (TWITTER.COM/EURO2020)

SUPERBALL.ID - Inggris sejatinya akan menghadapi tim yang sangat kuat di final EURO 2020 yaitu Italia.

Tapi menurut catatan sejarah, Inggris bisa saja memenangi pertandingan tersebut dan menjadi kampiun.

Tapi dengan catatan, Inggris mungkin bisa memenangi EURO 2020 asal mampu menahan Italia hingga babak adu penalti.

Meski kerap dihantui kutukan adu penalti di turnamen besar sehingga para fans was-was.

Pasalnya, Inggris selalu tumbang bila melawan tim di babak adu penalti dalam beberapa edisi turnamen besar sebelumnya.

Baca Juga: Supaya Pemainnya On Fire, Ini yang Bakal Dilakukan Pelatih Persib Bandung

Meskipun kutukan ini dirasa sangat mengerikan, namun di partai final kontra Italia, Inggris bisa saja memenangi pertandingan.