Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Akan Dievaluasi PSSI, Pertanda Shin Tae-yong Berada di Ujung Tanduk?

By Muhammad Respati Harun - Sabtu, 28 Agustus 2021 | 17:44 WIB
Shin Tae-yong memberi instruksi kepada pemain dalam latihan Timnas Indonesia di Dubai, UEA, Senin (24/5/2021). (INSTAGRAM.COM/PSSI)

Ketiga asisten pelatih itu kini akan digantikan oleh Kim Bong-soo, Shin Sang-gyu, dan Dzenan Radoncic.

Pemusatan latihan Timnas Indonesia pun sempat diundur-undur akibat kebijakan PPKM oleh pemerintah.

Anggota Exco PSSI, Endri Erawan, mengungkapkan bahwa pemusatan latihan Timnas Indonesia baru akan digelar pada beberapa pekan setelah bergulirnya Liga 1 2021.

"Untuk pemusatan latihan Timnas Indonesia melawan Taiwan akan dilakukan pada pertengahan September mendatang," ujar Endri.

"Ini juga menjadi road map terbaru dari Shin Tae-yong," tambah Endri.

Baca Juga: Merasa Dikhianati, Thiago Silva Kecewa Berat Usai PSG Datangkan Sergio Ramos

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P