Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Peran Manchester United di Balik Keberhasilan AS Roma Juarai UEFA Conference League, Apa Itu?

By M Hadi Fathoni - Kamis, 26 Mei 2022 | 17:44 WIB
Pelatih asal Portugal, Jose Mourinho, nyaris selalu membawa klub asuhannya meraih gelar. Hanya Tottenham Hotspur yang seperti alergi trofi bersama The Special One. (TWITTER.COM/OPTAJOE)

Mereka bertiga baru bisa bersatu kembali pada musim ini di AS Roma.

Smalling menjadi titik awal para eks Manchester United itu bergabung dengan AS Roma.

Bek tengah asal Inggris itu awalnya hanya dipinjamkan Manchester United saja ke AS Roma pada tahun 2019.

Baca Juga: Sevilla Konfirmasi Pulangkan Anthony Martial ke Manchester United

Namun performanya meningkat drastis saat membela AS Roma pada musim tersebut.

Alhasil AS Roma pun mempermanenkan status Smalling dari Manchester United setahun setelahnya.

Mkhitaryan pun kurang lebih memiliki jalan cerita yang mirip dengan Smalling, hanya saja ia dibeli AS Roma melalui Arsenal.

Sementara Mourinho baru bergabung bersama AS Roma pada awal musim ini setelah dipecat Tottenham Hotspur.

Pada akhirnya, usaha AS Roma memungut eks Manchester United ini pun terbayarkan pada akhir musim 2021/2022.

Yang menjadi pertanyaan adalah, apakah AS Roma tetap mampu menjuarai UEFA Conference League jika tak ada ketiga orang ini?

Bagaimana pendapat Anda?

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P