Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Drawing Piala AFF 2022 - Timnas Indonesia Bisa Segrup dengan Vietnam

By Wibbiassiddi - Senin, 18 Juli 2022 | 19:00 WIB
Foto pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, di akun resmi Twitter PSSI. (TWITTER.COM/PSSI)

Baca Juga: Jangan Kaget Ya, Ini Awal Mula Shin Tae-yong Minta Naturalisasi Pemain Keturunan untuk Perkuat Timnas Indonesia

Sayang Indonesia gagal menjadi juara setelah kandas dari Thailand.

Meski menjadi runner-up, Timnas Indonesia kala itu banjir pujian.

Karena skuad Garuda berisikan para pemain muda, seperti Egy Maulana Vikri, Pratama Arhan dan lainnya.

Skuad Garuda pada Piala AFF 2022 sebagian besar masih sama, dengan tambahan Marc Klok dan tiga pemain naturalisasi lainnya.

Adanya Marc Klok, Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama, diharapkan membuat skuad Garuda menjadi lebih baik lagi.

Karena itulah, jika satu grup dengan Vietnam maka peluang Timnas Indonesia untuk lolos dari fase grup Piala AFF 2022 akan semakin besar.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P