Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA - Pemerintah Inggris Batasi Warganya Untuk Datang ke Qatar, Hanya Suporter Baik yang Boleh Berangkat

By Wibbiassiddi - Senin, 22 Agustus 2022 | 20:20 WIB
Gareth Southgate berbicara dengan pemainnya dalam duel semifinal Euro 2020 antara timnas Inggris vs Spanyol di Wembley, London (7/7/2021). (PAUL ELLIS/AFP)

"Kami selalu memastikan bahwa orang-orang yang menyebabkan gangguan akan merasakan kekuatan hukum penuh."

Sementara itu, Timnas Inggris memiliki peluang cukup besar untuk lolos ke babak 16 Piala Dunia 2022.

Pasalnya Inggris bakal berada di Grup B bersama dengan Iran, Amerika Serikat dan Wales.

Baca Juga: Peserta Piala Dunia - Profil Timnas Arab Saudi, Elang Hijau Dihantui Rekor Buruk Laga Perdana

Di atas kertas Timnas Inggris bakal lolos ke 16 Piala Dunia dengan mudah.

Selain itu Inggris memiliki modal lainnya, mereka berhasil tembus hingga final Piala Eropa 2020.

Dengan modal itu Timnas Inggris seharusnya bisa minimal masuk hingga semifinal Piala Dunia 2022.

Sebagai negara dengan liga terbaik di dunia, Inggris memang harus mendapatkan trofi Piala Dunia.

Pasalnya sejak Piala Dunia digelar, Inggris hanya mendapatkan satu gelar juara yakni pada edisi 1965/1966.

Kini di Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Qatar apakah Timnas Inggris bakal mendapatkan gelar juara?

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P