Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam: Kerusuhan Suporter di Indonesia bak Cerita yang Tak Ada Habisnya

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 3 Oktober 2022 | 16:20 WIB
Kondisi kerusuhan di laga Arema Vs Persebaya, Sabtu (1/10/2022) malam. (SURYAMALANG.COM/PRWANTO)

"Bahkan, kata provokatif masih diungkapkan oleh penggemar Indonesia di spanduk yang digantung di tribun," lanjutnya.

Di samping itu, sistem pengamanan yang kurang ketat membuat jumlah penonton yang hadir kerap lebih besar dari kapasitas stadion.

"Faktor lain yang membuat kerusuhan di Indonesia adalah longgarnya organisasi dan kontrol orang yang datang ke stadion."

"Banyaknya fans yang memasuki stadion tanpa tiket membuat penonton bahkan melebihi jumlah kursi yang disediakan."

"Jika tanpa sengaja Anda pergi ke area penggemar lawan dan ketahuan, akibatnya akan sangat tidak terduga," tambah Bongda24h.

Baca Juga: 7 Sanksi FIFA Hantui Indonesia akibat Tragedi Kanjuruhan

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P