Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Maskapai Penerbangan Vietnam Blunder, Sebut Timnas Thailand Runner-up Piala AFF 2022

By Dwi Aryo Prihadi - Jumat, 13 Januari 2023 | 14:25 WIB
Skuat timnas Thailand (skuad timnas Thailand) tampak sedang melakukan briefing jelang berlaga pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Keduanya merupakan tim dengan peringkat FIFA tertinggi di Asia Tenggara.

Meski begitu, ini adalah pertemuan pertama antara Thailand dan Vietnam di final Piala AFF dalam 15 tahun terakhir.

Terakhir kali kedua tim bertemu di partai puncak adalah pada edisi 2008 di mana Vietnam menang dengan skor agregat 3-2.

Adapun babak final Piala AFF 2022 digelar dengan sistem kandang-tandang.

Setelah bertandang ke Vietnam, Thailand akan mendapat giliran untuk menjadi tuan rumah pada 16 Januari mendatang.

Baca Juga: Ogah Bernasib Seperti Timnas Indonesia, Media Thailand Minta Skuad Gajah Perang Awasi Bomber Vietnam Ini di Final

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P