Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tiga menit berselang, tendangan bebas Claudia Scheunemann masih melambung tipis di atas mistar gawang Myanmar.
Kemelut terjadi di depan Myanmar pada menit ke-87, namun para pemain Indonesia gagal memanfaatkannya menjadi gol.
Skor 1-1 tetap bertahan hingga akhir babak kedua, sehingga pemenang harus ditentukan lewat babak adu penalti.
Di babak adu penalti, Indonesia harus mengakui keunggulan Myanmar 2-4 dan harus puas finis di posisi keempat.
Sementara itu, partai final Piala AFF U-19 Wanita 2023 akan mempertemukan Vietnam dan Thailand.
Pertandingan kedua tim juga akan berlangsung di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring mulai pukul 19.30 WIB.
Baca Juga: Timnas U-19 Wanita Indonesia Dilibas Thailand, Erickk Thohir Tetap Beri Pujian Setinggi Langit