Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Debut Bojan Hodak, Pemain Persib Bandung Ini Curi Perhatiannya

By Eko Isdiyanto - Jumat, 4 Agustus 2023 | 13:02 WIB
Suasana laga Persib Bandung vs Bali United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api pada laga pekan keenam Liga 1 2023/2024, Kamis (3/8/2023) (BALI UNITED)

Baca Juga: Man United Menandatangani Kontrak Super Mengerikan, Keluarga Glazer Langsung Balik Penjualan Klub

"Kedua pemain itu memiliki kualitas umpan silang dan umpan terobosan yang berbahaya."

"Namun mereka tidak memiliki kesempatan untuk melakukannya, artinya pertahanan kita juga baik," imbuhnya.

Secara keseluruhan, permainan Persib mendapat pujian dari Hodak, semangat dari para pemain juga diakui mantan pelatih PSM Makassar itu.

Meski hanya mendapat satu poin di laga debutnya, Bojan Hodak menyebut tambahan sebiji poin ini sangat penting untuk skuadnya.

Baca Juga: Bawa Skuad U-20, Ini Alasan Vietnam Tetap Jadi Ancaman Timnas U-23 Indonesia di Piala AFF U-23 2023

"Ke depan harus ada improve," ujar Bojan Hodak.

"Mungkin ada sedikit perlu banyak latihan dengan pengulangan untuk bagaimana menghasilkan finishing yang efektif."

"Dan itu jadi hal yg harus kita fokuskan."

"Tapi secara keseluruhan saya masih cukup senang dengan hasilnya mengingat tim yang dihadapi salah satu yang terbaik di liga," imbuhnya.