Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
“Kim Pan-gon dapat mengontrol dan mengatur tim tanpa campur tangan pihak lain sehingga membantu membentuk skuad yang kuat untuk menghadapi pertandingan yang lebih besar seperti Piala Asia."
“Saya yakin Skuad Harimau Malaya tahun depan akan mengalami peningkatan peringkat yang lebih besar, yang bagus untuk menaikkan taraf sepak bola nasional,” kata Richard kepada Arena Metro.
Menurut situs FIFA, posisi tertinggi yang pernah dicapai Malaysia adalah peringkat 75 pada tahun 1993.
Sedangkan posisi terendah yang pernah diraih Harimau Malaya adalah peringkat 178 pada tahun 2018.
Sementara itu, Timnas Indonesia masih menempati peringkat 146 dunia dalam rilis terbaru ranking FIFA.
Di Asia Tenggara, Skuad Garuda menempati posisi kelima di bawah Vietnam (94), Thailand (113), Malaysia (130), dan Filipina (140).