Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kondisi Terkini Ibu Shayne Pattynama, Sang Putra Absen di Piala Asia 2023?

By Eko Isdiyanto - Senin, 8 Januari 2024 | 21:01 WIB
Shayne Pattynama (kanan) sedang menguasai bola saat bertanding dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Brunei Darussalam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: AFC Sebut 5 Pemain Muda Berbakat di Piala Asia 2023, Asia Tenggara Kirim Satu Wakil

Piala Asia 2023 digelar sepekan lagi, tepatnya pada 12 Januari hingga 10 Februari 2024 di Qatar.

Perubahan susunan pemain masih sangat bisa dilakukan karena perubahan regulasi dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC).

Di mana hal itu masih dapat dilakukan hingga enam jam sebelum laga pembuka Piala Asia 2023 digelar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P