Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bruno Fernandes Sebut Satu Perbedaan antara Man City dan Man United Usai Kalah di Laga Derbi

By Ragil Darmawan - Selasa, 5 Maret 2024 | 08:30 WIB
Kapten Manchester United, Bruno Fernandes. (TWITTER.COM/UTDRUTHFUL)

Pada waktu penuh, peringkat xG Man City sebesar 3,33 mengerdilkan peringkat Man United yang sebesar 0,25.

Man United mendominasi metrik pertahanan, tapi kemudian pasukan Ten Hag secara efektif berada di dalam area penalti mereka hampir sepanjang pertandingan.

Kemenangan di laga derbi membuat Man City total mengumpulkan 62 poin dari 27 pertandingan.

Kevin De Bruyne dkk terus menempel ketat Liverpool yang memuncaki klasemen sementara Liga Inggris dengan selisih satu poin.

Sedangkan Man United masih tertahan di posisi keenam klasemen dengan torehan 44 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P