Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kendati demikian, pemain yang memiliki marga Sitorus tersebut mantap memilih Timnas U-17 Indonesia.
Keputusannya tersebut setidaknya mampu membuat tenang Nova.
Baker juga sangat senang bisa memantapkan pilihannya kepada skuad Garuda Asia.
Ia bahagia bisa bergabung kembali dengan Muhammad Zahaby Gholy dkk.
Antusiasmenya sangat tinggi ketika bisa berlatih kembali di bawah arahan Nova.
"Saya senang bisa bergabung kembali dengan tim, bersama teman-teman yang lainnya juga," kata Baker, dikutip SuperBall.id dari laman resmi PSSI.
"Selalu antusias bisa kembali dalam lingkungan yang bagus ini."
"Saya sangat bersemangat dan gembira bisa berprogres positif bersama rekan-rekan satu tim lainnya," jelasnya.
Harapannya jelas, ia ingin membawa tim muda Merah-Putih sukses pada pagelaran berikutnya.
Baca Juga: Vietnam Ngamuk Usai Dibantai Timnas U-16 Indonesia dan China, Uzbekistan Jadi Korban