Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Vs Man City - 9 Pemain Bakal Absen Menyusul Cedera Kevin De Bruyne

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 21 September 2024 | 20:24 WIB
Menyusul Kevin De Bruyne cedera, 9 pemain terancam dan dipastikan absen di laga Arsenal Vs Man City. (PAUL ELLIS/AFP)

"Ini ujian besar bagi tim untuk melihat seberapa mampu kami menunjukkan sisi yang berbeda," kata Mikel Arteta.

Berikut 9 pemain yang terancam dan dipastikan absen di laga Arsenal Vs Man City, pekan kelima Liga Inggris 2024-2025.

Arsenal

Martin Odegaard (cedera ligamen)
Mikel Merino (cedera bahu)
Takehiro Tomiyasu (cedera)
Kieran Tierney (cedera)
Oleksandr Zinchenko (cedera betis)

Manchester City

Kevin De Bruyne (cedera)
Savinho (dipertanyakan)
Oscar Boob (pemulihan cedera)
Nathan Ake (cedera hamstring)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P