Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara di kubu PSS ada naman bomber belia, Hokky Caraka.
Sayangnya, dua pemain timnas yakni Hokky dan Sananta terlibat cekcok dalam laga tersebut.
Momen perselisihan itu terjadi pada menit ke-73 usai terjadi pelanggaran terhadap Riphal Wahyudi yang dilakukan Wahyudi Hamisi.
Untungnya, cekcok yang melibatkan dua pilar timnas itu langsung mereda usai dilerai masing-masing rekannya.
Usai laga, Hokky kemudian menjelaskan hubungannya dengan Sananta.
Ia mengungkapkan bahwa hal tersebut biasa terjadi di sepak bola.
Setelah laga, kedua pemain itu juga sudah saling bertegur sapa.
Mereka juga telah menantikan latihan bersama di timnas dalam beberapa waktu mendatang.
"Itu biasa lebih dekat saja sama Sananta," kata Hokky seusai laga.