Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempat Naik Pesawat Rusak Saat Menuju ke Indonesia, Mental Skuad Jepang Aman Jelang Hadapi Tim Garuda?

By M Hadi Fathoni - Senin, 11 November 2024 | 10:43 WIB
Gugurnya timnas Jepang di tangan Iran pada laga perempat final (3/2/2024) dipastikan membuat semua penakluk timnas Indonesia pada Piala Asia 2023 tak tersisa. (GIUSEPPE CACACE/AFP)

Walhasil, pesawat tersebut putar balik dan kembali ke bandara asal.

Hal itu lah yang membuat penerbangan mereka tertunda hingga malam hari.

"Para pemain telah turun dari pesawat dan menunggu di dekat Bandara Haneda."

"Skuad Jepang akan berangkat ke Indonesia dengan pesawat pengganti pada malam hari."

"Ini diambil karena terjebak dalam situasi yang tidak terduga," tulis Nikkan Sports.

Untungnya, penerbangan kedua tim Negeri Matahari Terbit tak mengalami masalah.

Mereka mendarat dengan mulus di Bandara Soetta pada dini hari tadi.

Namun, di lain sisi hal ini jelas sangat merugikan skuad binaan Moriyasu tersebut.

Kerugian jelas mereka alami dari segi efisiensi waktu.

Baca Juga: Dituntut Gantikan Peran Ayase Ueda Lawan Timnas Indonesia, Ini Kata Rekan Setim Calvin Verdonk