Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Madura United Tak Mau Tampung Luiz Carlos Junior

By Muhammad Robbani - Jumat, 4 Agustus 2017 | 19:14 WIB
Penyerang Persija Jakarta, Luiz Carlos Junior
SUPERBALL.ID/FERI SETIAWAN
Penyerang Persija Jakarta, Luiz Carlos Junior

"Saya harap dia tetap di Persija dan bisa bekerja lebih baik," ungkap Gomes saat ditanya peluang menampung Luiz saat ditemui pewarta di Hotel Sultan, Jakarta, Rabu (2/8/2017).

"Jadi saya pikir sementara ini Luiz belum bisa kembali ke Madura," tambahnya.

Saat ditanya hal itu, kabar pencoretan Luiz masih sebatas spekulasi karena Persija tak pernah bicara soal rencana itu.

"Nanti manajemen yang membuat keputusan untuk memecahkan situasi yang terjadi."

"Sementara ini saya belum tahu," tutup pelatih asal Brasil itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X