Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Tunjuk Dua Stadion sebagai Markasnya di Liga 1 2018

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 25 Februari 2018 | 16:26 WIB
Ekspresi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, seusai mencetak gol dalam laga final Piala Presiden 2018 melawan Bali United di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (17/2/2018).
Media Persija
Ekspresi penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, seusai mencetak gol dalam laga final Piala Presiden 2018 melawan Bali United di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (17/2/2018).


Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor.(HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

Kata Tigor, Persija tidak bisa lagi menunjuk stadion lainnya untuk diverifikasi sebagai home base Macan Kemayoran.

Tigor juga menambahkan bisa saja PT LIB menunjuk sebuah stadion sebagai kandang Persija di luar Stadion Utama GBK dan Stadion Pakansari.

Hal itu dilakukan apabila Macan Kemayoran kesulitan mendapatkan izin pertandingan di Stadion Utama GBK dan Stadion Pakansari.

"Setiap tim hanya ada dua stadion yang boleh dinominasikan. Kalau tidak bisa dipergunakan, nanti PT LIB yang akan tentukan," kata Tigor.

Sebelumnya pada Liga 1 2017, Persija mempergunakan Stadion Patriot, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Namun saat ini, stadion berkapasitas 30 ribu penonton itu sedang tahap renovasi untuk Asian Games 2018.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X