Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Begini Posisi Timnas U-23 Indonesia Jika Imbang atau Kalah Lawan Uzbekistan

By Ragil Darmawan - Kamis, 3 Mei 2018 | 20:55 WIB
  Para pemain Timnas U-23 Indonesia berkumpul jelang laga PSSI Anniversary Cup 2018 kontra Bahrain di Stadion Pakansari, Bogor, Jumat (27/4/2018)
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Para pemain Timnas U-23 Indonesia berkumpul jelang laga PSSI Anniversary Cup 2018 kontra Bahrain di Stadion Pakansari, Bogor, Jumat (27/4/2018)

Timnas U-23 Korea Utara menjadi juru kunci karena memiliki nilai yang sama dengan Tim Merah-Putih, tapi kalah selisih gol.

Bila Timnas U-23 Indonesia kalah, maka pasukan Luis Milla ini yang akan menjadi juru kunci dengan nilai 1.

Timnas U-23 Bahrain menjadi juara PSSI Anniversary Cup 2018 setelah meraih nilai 7 dari 3 laga.

Dalam laga terakhirnya, Kamis (3/5/2018) sore WIB, Bahrain menggasak Timnas U-23 Korea Utara 4-1. 

KLASEMEN AKHIR 
Jika Indonesia Imbang 0-0

1. Bahrain 3 2 1 0 8-4 +4 7
2. Uzbekistan 3 0 3 0 5-5 0 3
3. Indonesia 3 0 2 1 0-1 -1 2
4. Korea Utara 3 0 2 1 3-6 -3 2

KLASEMEN AKHIR 
Jika Indonesia Kalah 0-1

1. Bahrain 3 2 1 0 8-4 +4 7
2. Uzbekistan 3 1 2 0 5-5 -1 7
3. Korea Utara 3 0 2 1 3-6 -3 2
4. Indonesia 3 0 1 2 0-2 -2 1

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aidina Fitra
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X