(Baca Juga: Warga Brasil Bertanya pada Pelatih Persija soal Teror Bom di Surabaya)
Aidil melanjutkan bahwa ia sudah mendengar dan membaca terkait berita-berita bom bunuh diri di Surabaya.
Ia mengatakan sangat kaget mendengar itu semua.
Rasa belangsungkawa pun disampaikan oleh Aidil kepada warga Surabaya.
Menurut pelatih asal Singapura itu, tragedi bom bunuh diri sangat tidak masuk akal.
"Kami Home United turut berduka dengan bom di Surabaya karena yang kami tahu sesama umat manusia itu saling memaafkan," kata Aidil.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aidina Fitra |
Sumber | : | superball.id |
Komentar